ANEKA RESEP MASAKAN

Tuesday 16 June 2015

Kerupuk Melarat

Resep Membuat Sambel Kerupuk Melarat Yang Enak,.


Makanan Khas Cirebon Yang Satu Ini Sering Ter Ingat Karna Namanya Dan Rasanya Pun Beda Dari Yang Lainnya,
Kerupuk Yang Di Goreng Dengan Menggunakan Pasir (tidak Menggunakan Minyak) kata yang jualan/pembuatnya,
Kerupuk Ini Namanya KErupuk Orang Susah hehehe,.. (Kerupuk Melarat/Mares) Tanpa Kolesterol Juga Karna Di Goreng Tanpa Menggunakan Minyak,.

Cara Makannya Di KAsih Sambal Dage Begini Nih Cara Bikin Sambalnya Ya,
Siapkan
Bahan-bahan nya:
- Dage / Oncom Merah 1 kotak Saja
- Cabe Rawit 1/2 Ons (optional)
- Gula Merah Secukupnya
- Bawang Merah 4siung
- terasi kira-kira 2cm (optional)
- Garam Secukupnya
- Penyedap (juka Di Perlukan)
- air Putih 1-2 gelas

Cara Membuatnya :
Ulek Bahan-bahan Diatas ( Oncom-Cabe-Bawang-Garam) lalu tumis Dengan Sedikit Minyak Hingga Cukup Matang, Lalu Tambahkan Air Putih 1-2 Gelas Menyesuaikan Oncomnya - Jangan Terlalu Banyak Airnya Juga, Masukan Juga ( Gula Merah - Terasi + Penyedap ) Biarkan Hingga Mendidih,/Matang,. Setalah Matang Angkat Dan Siap Di Hidangkan,

Nah Begitu Cara nya Bikin Sambal Dage Untuk Kerupuk Melarat Cocok Juga Jika Di Tambahkan Kangkung / Toge Saat makan Kerupuk Melarat,.
Selamat Mencoba Resep Ala Cirebon Yang Punya Kota Udang.

Post a Comment

 
Copyright © 2013 masakan harian
Design by FBTemplates | BTT